Pelatihan tenis pekan ini tidak terlalu intens karena hujan. Masih dengan materi penerapan groundstroke dan volley.
Drill Groundstroke hand feeding
Seperti biasa, pelatihan dimulai dengan drill groundstroke yang diumpan dengan tangan. Tidak terlalu lama, sekitar 2-3 putaran.
Drill Groundstroke racket feeding
Dilanjutkan dengan drill groundstroke yang diumpan dengan raket. Drill ini pun hanya 2-3 putaran saja.
Drill Combination Shot
Drill berikutnya adalah Combination Shot. Dimulai dengan backhand groundstroke kemudian Forehand groundstroke.
Service Rally.
Selanjutnya adalahservice kemudian rally.
Game
Pelatihan harus ditutup dengan game service rally 4 v 1 karena hujan yang makin deras dan lapangan sudah tidak mungkin digunakan.
Semangat! Let’s Play and Fun!
Pancoran Tennis Club – Jakarta